New Fortuner

New Fortuner

Starting FromRp608.400.000

Explore Get Your Offer
New GR Yaris

New GR Yaris

Starting FromRp1.150.000.000

Explore Get Your Offer
All New GR Corolla

All New GR Corolla

Starting FromRp1.360.000.000

Explore Get Your Offer
All New Alphard HEV

All New Alphard HEV

Starting FromRp1.407.300.000

Explore Get Your Offer
New GR Supra

New GR Supra

Starting FromRp2.237.600.000

Explore Get Your Offer
All New GR 86

All New GR 86

Starting FromRp1.016.800.000

Explore Get Your Offer
New Hilux D Cab

New Hilux D Cab

Starting FromRp448.600.000

Explore Get Your Offer
New Dyna

New Dyna

Starting FromRp398.400.000

Explore Get Your Offer
New Hiace Premio

New Hiace Premio

Starting FromRp659.700.000

Explore Get Your Offer
All New Voxy

All New Voxy

Starting FromRp621.700.000

Explore Get Your Offer
New Hilux S Cab

New Hilux S Cab

Starting FromRp283.700.000

Explore Get Your Offer
All New Vios

All New Vios

Starting FromRp369.900.000

Explore Get Your Offer
All New Avanza

All New Avanza

Starting FromRp239.700.000

Explore Get Your Offer
All New Veloz

All New Veloz

Starting FromRp292.900.000

Explore Get Your Offer
New Camry

New Camry

Starting FromRp809.800.000

Explore Get Your Offer
New Camry HEV

New Camry HEV

Starting FromRp945.400.000

Explore Get Your Offer
New Calya

New Calya

Starting FromRp167.300.000

Explore Get Your Offer
All New BZ4X BEV

All New BZ4X BEV

Starting FromRp1.190.000.000

Explore Get Your Offer
Compare Models

Click Models menu above to close

Models

news_4961NEWS & EVENTELECTRIFIED

Selamat Hari Lingkungan Hidup Sedunia, Toyota Jelaskan Beberapa Langkah Penting Sebagai Komitmen Untuk Menjaga Lingkungan

Selamat Hari Lingkungan Hidup Sedunia, Toyota Jelaskan Beberapa Langkah Penting Sebagai Komitmen Untuk Menjaga Lingkungan

Selamat Hari Lingkungan Hidup Sedunia, para pelanggan Toyota! Sebagai mobility company, Toyota sangat memahami lingkungan yang baik akan meningkatkan kualitas hidup masyarakat. Sehingga dibutuhkan langkah nyata untuk menekan polusi udara.

Sebagai komitmen untuk menjaga lingkungan, Toyota menyediakan berbagai kendaraan rendah emisi dan Toyota Waste Station. Akun Instagram Toyota Indonesia membagikan beberapa langkah yang dilakukan dalam menghadirkan lingkungan yang lebih bersih.

Hadirkan Kendaraan Elektrifikasi

Kendaraan elektrifikasi (xEV) jenis Hybrid Electric Vehicle (HEV) dianggap paling pas diterapkan di Indonesia saat ini. Dengan kolaborasi antara mesin bensin dan motor listrik yang efisien dan hemat bensin, emisi kendaraan juga dapat ditekan serendah mungkin.

Dua Hybrid EV Toyota yang sangat diminati masyarakat adalah All New Kijang Innova Zenix HEV dan All New Yaris Cross HEV. Keduanya merupakan mobil hybrid kebanggaan Toyota Indonesia karena diproduksi lokal sekaligus menjadi Hybrid EV pertama yang diproduksi di sini.

Toyota juga berusaha mempopulerkan electric car lain yakni Plug-in Hybrid Electric Vehicle (PHEV) dan Battery Electric Vehicle (BEV) supaya pelanggan dapat memilih mobility solution yang sesuai dengan lifestyle dan kebutuhannya. Saat ini, Toyota memasarkan RAV4 GR Sport PHEV dan BEV Toyota bZ4X.

All New Toyota Kijang Innova Zenix Hybrid

Perubahan mendasar yang revolusioner bermodalkan platform Toyota New Global Architecture (TNGA) dan opsi hybrid engine pada MPV idaman keluarga Indonesia ini, menghadirkan pengalaman berkendara yang luar biasa sehingga memperoleh penghargaan Car of The Year dari Otomotif Award 2023.

Hybrid car ini dirancang untuk mewujudkan mobilitas ramah lingkungan yang nyaman, aman, dan mudah diakses guna mengakselerasi penggunaan mobil lsitrik yang lebih terjangkau. Model ini turut mendukung visi Toyota dalam menghadirkan ever-better cars untuk dunia yang lebih sustainable, serta mendukung program pemerintah dalam mencapai netralitas karbon.

All New Toyota Yaris Cross Hybrid

Dengan kandungan lokal 80%, All New Toyota Yaris Cross HEV memiliki value for money yang tinggi di mata pelanggan berkat harga yang kompetitif untuk sebuah kendaraan hemat bensin yang canggih dan sanggup memenuhi kebutuhan mobilitas pelanggan yang ramah lingkungan tanpa mengubah kebiasaan mobilitas.

Konsumsi bensin Toyota Yaris Cross Hybrid tembus 31 km/liter berdasarkan pengujian media otomotif nasional. Kolaborasi mesin bensin efisien bersama motor listrik bertenaga, didukung baterai hybrid berdaya besar sehingga mampu menekan emisi hingga 50% sesuai hasil pengujian Toyota. Keunggulan ini diakui oleh media dan masyarakat dengan raihan gelar Car of The Year event Otomotif Award 2024.

All New bZ4X

Toyota juga memiliki mobil listrik terbaru All New Toyota bZ4X yang dibangun dari basis platform e-TNGA yang dioptimalkan dan didedikasikan untuk BEV. Salah satu kelebihannya adalah unit baterai ramping terletak di bawah lantai kendaraan terintegrasi chassis untuk mendapatkan pusat gravitasi rendah, keseimbangan bobot depan-belakang ideal, dan rigidity bodi tinggi.

Baterai Toyota bZ4X dapat diisi dengan cepat tanpa mengorbankan keselamatan atau masa pakai. Pengisian daya 80% dapat dicapai dalam waktu sekitar 30 menit dengan sistem fast charging 150 kW DC output CCS2. Sedangkan pengisian penuh menggunakan AC output 230 V/32 A akan memakan waktu sekitar 9-10 jam.

Data resmi All New Toyota bZ4X menjelaskan bahwa kendaraan ini memberikan jarak tempuh yang terbilang jauh. Model penggerak roda depan yang dipasarkan di Indonesia bisa mencapai jarak hingga 500 km dengan baterai terisi penuh. Anda akan merasakan pengalaman unik sebuah kendaraan ramah lingkungan tanpa emisi sama sekali.

Toyota Waste Station

Toyota Waste Station merupakan bagian dari kampanye IT’S TIME FOR EVERYONE. Toyota mengajak masyarakat mendukung program netralitas karbon sebagai upaya mencegah peningkatan risiko pemanasan global dan perubahan iklim dengan mengumpulkan sampah anorganik dan menyetornya ke fasilitas Toyota Waste Station.

Barang tidak terpakai yang bisa disetorkan adalah peralatan elektronik, kertas, botol, kaleng, kardus, hingga minyak goreng bekas pakai. Sampah anorganik yang disetorkan akan ditimbang dan pelanggan memperoleh rewards dalam bentuk e-wallet.

Saat ini sudah ada 7 lokasi Toyota Waste Station di Indonesia. Yaitu Toyota Waste Station Golf Indah di Pantai Indah Kapuk Jakarta, Toyota Waste Station Kamandaka di Kota Baru Parahyangan Bandung, Toyota Waste Station Radial Road Citraland di Surabaya, Toyota Waste Station Musem Angkut di Malang, Toyota Waste Station Politeknik Astra di Cikarang, Toyota Waste Station Taman Lalu Lintas di Bandung, dan terbaru Toyota Waste Station Lobby 2 Mall of Indonesia.


Back to top