All New GR Corolla

All New GR Corolla

Starting FromRp1.360.000.000

Explore Get Your Offer
All New Alphard HEV

All New Alphard HEV

Starting FromRp1.407.300.000

Explore Get Your Offer
New GR Supra

New GR Supra

Starting FromRp2.237.600.000

Explore Get Your Offer
All New GR 86

All New GR 86

Starting FromRp1.016.800.000

Explore Get Your Offer
New Hilux D Cab

New Hilux D Cab

Starting FromRp448.600.000

Explore Get Your Offer
New Dyna

New Dyna

Starting FromRp398.400.000

Explore Get Your Offer
New Hiace Premio

New Hiace Premio

Starting FromRp659.700.000

Explore Get Your Offer
All New Voxy

All New Voxy

Starting FromRp615.000.000

Explore Get Your Offer
New Hilux S Cab

New Hilux S Cab

Starting FromRp283.700.000

Explore Get Your Offer
All New Vios

All New Vios

Starting FromRp369.900.000

Explore Get Your Offer
All New Avanza

All New Avanza

Starting FromRp239.700.000

Explore Get Your Offer
All New Veloz

All New Veloz

Starting FromRp292.900.000

Explore Get Your Offer
New Camry

New Camry

Starting FromRp809.800.000

Explore Get Your Offer
New Camry HEV

New Camry HEV

Starting FromRp945.400.000

Explore Get Your Offer
New Calya

New Calya

Starting FromRp167.300.000

Explore Get Your Offer
All New BZ4X BEV

All New BZ4X BEV

Starting FromRp1.190.000.000

Explore Get Your Offer
Compare Models

Click Models menu above to close

Models

tc_3215

Aturan Hukum Ganti Warna Cat Atau Sticker Wrap Bodi Mobil, Ada Sanksi Hukum Kalau Melanggar

Aturan Hukum Ganti Warna Cat Atau Sticker Wrap Bodi Mobil, Ada Sanksi Hukum Kalau Melanggar

Biar tampil penuh gaya dan menyedot perhatian pengguna jalan lain, cat mobil yang eye-catching menjadi formula modifikasi yang harus dijalankan.

Cara perubahannya bisa menggunakan cat atau stiker yang saat ini teknologinya sudah semakin menyerupai cat asli.

Namun, bagaimana dengan surat-surat kendaraan kamu seperti STNK?

Keabsahan Surat-Surat Kendaraan

Perubahan warna yang berbeda dengan warna dasar kendaraan termasuk dalam kategori penggantian warna.

Ada baiknya kamu segera urus perubahan surat kendaraanya karena warna sudah berbeda.

Jika berbeda antara surat dan warna kendaraan tentu tidak sah dan berpotensi untuk melanggar peraturan.

Meski begitu, selama modifikasi tidak mengganti warna dasar secara keseluruhan tidak termasuk dalam penggantian warna.

Risiko pemilik kendaraan yang kedapatan saat razia atau pemeriksaan memiliki warna mobil yang berbeda dengan surat kendaraan, sesuai pasal 288 dari UU No 22 tahun 2009 adalah kurungan paling lama dua bulan atau denda paling banyak Rp 500.000.

Stiker di Bodi Mobil

Modifikasi seperti variasi stiker kendaraan yang tidak menutup seluruh badan mobil tidak termasuk kategori pelanggaran.

Berbeda dengan modifikasi stiker wrap yang saat ini banyak ditawarkan menutupi seluruh badan kendaraan.

Bila memiliki perbedaan warna dengan warna dasar masuk sebagai pelanggaran.

Kalau stiker tidak menutup keseluruhan bodi mobil, artinya tidak mengubah warna kendaraan sehingga tidak masuk pelanggaran.

Ini bisa kamu manfaatkan bila bosan dengan mobil, jika ingin penyegaran dapat memilih warna yang sesuai dengan yang tertera di BPKB dan STNK.

Atau divariasikan dengan penggunaan stiker yang tidak menutup seluruh badan mobil.


Back to top